Pastikan Tidak Ada yang Terlewat! 7 Peralatan Wajib untuk Dapur Restoran

peralatan dapur restoran
Yuk, Kenal Lebih Dekat dengan Exhaust Hood Island Type

Dapur yang bersih dan bebas asap adalah impian setiap orang. Salah satu solusi terbaik untuk mewujudkannya adalah dengan menggunakan exhaust hood island type. Alat ini tidak hanya membantu menjaga kebersihan udara di dapur, tetapi juga memberikan sentuhan estetika modern. Yuk, kita bahas lebih dalam tentang exhaust hood island type dan kenapa kamu harus mempertimbangkannya! Apa […]
Instalasi Gas Rumah Tangga, Apa Saja Langkah yang Perlu Diperhatikan?

Menggunakan gas sebagai sumber energi di rumah memang sangat praktis dan ekonomis. Namun, agar instalasi gas rumah tangga tetap aman dan berfungsi dengan baik, ada beberapa langkah penting yang perlu diperhatikan. Yuk, simak ulasan lengkapnya di bawah ini! Pilih Peralatan Gas yang Berkualitas Langkah pertama dalam instalasi gas rumah tangga adalah memilih peralatan yang berkualitas. […]
Hemat Waktu dan Biaya! 5 Alasan Mengapa Restoran Wajib Miliki Rice Steamer

Untuk meningkatkan efisiensi, terutama dalam hal menghemat waktu dan biaya, restoran tentu membutuhkan berbagai cara. Nah, salah satu caranya adalah dengan menggunakan rice steamer. Alat ini menawarkan berbagai keuntungan yang dapat memudahkan aktivitas dapur restoran, sekaligus mengoptimalkan pengeluaran. Dalam dunia bisnis yang kompetitif, setiap keputusan yang diambil harus mempertimbangkan efisiensi dan kualitas. Diantara banyaknya pilihan […]
5 Alasan Kenapa Pipa Gas Central Kitchen Jadi Pilihan Restoran Modern

Di industri kuliner yang semakin kompetitif, dalam hal ini restoran, efisiensi dan keamanan operasional dapur menjadi hal yang tidak boleh diabaikan. Tidak sedikit restoran yang kewalahan dalam menghadapi berbagai masalah, salah satunya yaitu masalah instalasi gas. Masalah ini tidak hanya mengganggu kelancaran kegiatan operasional, tetapi juga bisa berujung pada kerugian besar jika tidak ditangani dengan […]
Solusi Udara Bersih! Jasa Custom Exhausted Hood Terbaik di Jawa Timur

Memiliki dapur yang nyaman dan bebas dari asap adalah impian banyak orang, terutama bagi pemilik bisnis kuliner. Nah, salah satu cara untuk mewujudkan hal ini adalah dengan menggunakan exhausted hood. Bagi dapur komersial seperti restoran atau kafe, exhausted hood menjadi salah satu alat wajib ada. Di Jawa Timur, ada banyak jasa yang menawarkan pembuatan custom […]
Alasan Pentingnya Grease Trap Untuk Dapur Resto Anda

Mengelola sebuah restoran bukanlah suatu pekerjaan yang mudah. Ini bukan hanya soal menciptakan menu yang menggugah selera, tetapi juga menjaga agar kegiatan operasional dapur berjalan dengan lancar. Nah, salah satu aspek yang seringkali terlupakan namun sangat penting adalah grease trap. Grease trap adalah alat sederhana yang dirancang untuk menangkap lemak, minyak, dan partikel lainnya sebelum […]
7 Tips Memilih Layout Kitchen Yang Tepat Untuk Restoran Anda

memilih layout kitchen
Ini Dia Pentingnya Sink Table Pada Restoran Atau Cafe

pentingnya sink table
5 Manfaat Troli Makanan Pada Restoran Anda

manfaat troli makanan